Sunday, April 5, 2015

Makanan Pelawan Alergi Udang

Posted by Unknown at 7:30:00 PM
Udang merupakan salah satu makanan laut yang kaya akan protein dan mineral, sehingga baik untuk dikonsumsi. Selain itu, udang juga mengandung asam lemak omega-3myang bermanfaat bagi kesehatan otak dan jantung. Walaupun demikian, bagi sebagian orang ada yang alergi terhadap udang. Salah satu gejala alergi yang disebabkan oleh udang dan makanan laut lainnya yaitu gatal yang ditadai dengan adanya bercak-bercak kemerahan di kulit. Apabila gejala tersebut dibiarkan, maka dapat menjadi eksim. selain itu, gejala lainnya yaitu batuk dan sesak napas.

Berikut beberapa makanan yang dapat mengatasi alergi udang:
  • Madu: Madu telah dikenal sebagai obat alergi udang yangampuh. Setelah alergi timbul setelah makan udang, maka minumlah segelas air hangat yang ditambahkan dengan 1 sdm Madu. Dikarenakan kandungan vitamin tertentu pada madu dapat membantu mengusir gatal.
  • Jahe: Saat gejala Udang atau makanan laut lainnya datang, anda juga dapat mangatasinya dengan segelas jahe hangat, karena jahe bermanfaat dalam meredakan gatal dan mengurangi ruam merah pada kulit akibat alergi.
  • Lemon: Buah ini juga dikenal ampuh mengatasi berbagai jenis alergi, termasuk alergi akibat mengkonsumsi udang. Ketika alergi datang, minumlah segelas air lemon hangat dengan segera. Sama halnya seperti Madu dan jahe, lemon juga dapat meredakan ruam merah di kulit.
  • Makanan yang kaya vitamin E: Salah satu makanan terbaik untuk menangkal alergi udang dengan cepat yaitu engan mengkonsumsi makanan-makanan yang mengandung vitamin E, seperti halnya kacang-kacangan.

0 comments:

Post a Comment

 

Artikel Kesehatan © 2010 Web Design by Ipietoon Blogger Template and Home Design and Decor